PERATURAN WALIKOTA PONTIANAK NOMOR 33 TAHUN 2015 TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN WALIKOTA NOMOR 3 TAHUN 2015 TENTANG PENETAPAN KAWASAN JALAN AHMAD YANI SEBAGAI TEMPAT PELAKSANAAN HARI BEBAS KENDARAAN BERMOTOR (CAR FREE DAY)
Perubahan atas peraturan walikota nomor 3 tahun 2015 tentang penetapan kawasan jalan ahmad yani sebagai tempat pelaksanaan hari bebas kendaraan bermotor (car free day)